Di kota Pekalongan, selain anda bisa membeli batik khas Pekalongan, anda juga bisa menikmati kuliner khas kota ini yaitu tauto. Kami sendiri menyempatkan untuk mengunjungi tempat penjual tauto yang berada di komplek grosir batik PPIP (Persatuan Perbatikan Indonesia Pekalongan) di jalan Dr Wahidin yang namanya juga dimiripkan dengan lokasinya yaitu Tauto PPIP. Apa sih tauto itu? Kalau di kota Tegal, kita mengenal istilah sauto, di Pekalongan kita mengenal istilah tauto, [ Read More ]
Archive for February, 2014
Kota Pemalang terletak di propinsi Jawa Tengah di sisi utara tepatnya di jalur Pantura. Kota ini terletak di tengah-tengah Jakarta dan Surabaya. Bagi anda yang melakukan perjalanan darat dari Jakarta ke Surabaya, tentu tempat ini tempat yang pas untuk melepas lelah sejenak, karena lokasinya sudah separuh perjalanan. Lalu apa sih yang bisa dinikmati di kota ini? Salahsatu makanan khas yang wajib dicoba di kota ini adalah nasi grombyang. Kamipun tak [ Read More ]